Wakil Wali Kota Palu

Wawali harap Camat dan Lurah maksimalkan capaian Target PAD

PALU – Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P, bersama Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo, S.Sos., MM, secara simbolis menyerahkan Daftar Himpunan Ketetapan Pajak (DHKP) kepada para camat se-Kota Palu bertempat di halaman Kantor Wali Kota Palu. (10/3) Selain DHKP, keduanya juga menyerahkan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT) Pajak Bumi Bangunan Perdesaan […]

dinobatkan sebagai bunda yatim, Imelda sedih kenang mendiang Ibundanya

PALU – Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P., menghadiri acara Yatim Fest Ramadhan 1446 H yang digelar di Sriti Convention Hall, Kota Palu, pada minggu (09/03). Acara ini diikuti oleh 500 anak yatim dan penghafal Qur’an, serta menghadirkan langsung founder The Yatim Village, Ka Angga. Kegiatan yang diselenggarakan oleh The Yatim Village […]

Wawali : Kehadiran Ramayana Store buka Lapangan kerja baru di Palu

PALU – Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE.,M.A.P secara simbolis meresmikan pembukaan kembali Ramayana Store Palu, bertempat di Mall Aldjufri Palu.minggu (9/3/2025) Peresmian tersebut ditandai dengan pengguntingan pita yang dilakukan langsung oleh Wakil Wali Kota Imelda bersama petinggi Ramayana Store. Dalam sambutannya, atas nama Pemerintah Kota Palu, Wakil Wali Kota Palu Imelda Liliana […]

Disperkim Palu prioritaskan penerangan di rumah Ibadah pada bulan suci Ramadhan

PALU – ​Pihak Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman Kota Palu mengungkapkan bahwa saat ini terkait dengan penerangan jalan umum dalam rangka pelaksanaan ibadah di bulan suci ramadhan ini pihaknya memprioritaskan di tempat tempat ibadah “jadi sudah hampir 2 minggu terakhir ini kita melaksanakan pemasangan PJU itu dan saya sudah mendapatkan usulan usulan juga dari para […]

Tarawih malam ke 7 di Masjid Jami Silae, Wali Kota di Daulat isi Tausiyah

PALU – Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE, didaulat memberikan tausiyah sebelum pelaksanaan Sholat Tarawih ke 7 Ramadhan di Masjid Jami’ Al-Mujahidin, Jalan Diponegoro, Kelurahan Silae, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu, pada Kamis (06/03). Mengawali tausiyahnya, atas nama Pemerintah Kota Palu, Wali Kota Hadianto mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa kepada masyarakat setempat. “Semoga puasa kita […]

Dinas Perkim Palu kawal giat penataan kabel jaringan di jalan Imam Bonjol

PALU – Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman (Perkim) Kota Palu bergerak cepat menindak lanjuti adanya Kabel Kabel yang semrawut di jalan Imam Bonjol Kota Palu,pada Kamis (6/3) Kadis Perkim Kota Palu Lukman kepada media ini menuturkan bahwa setelah melakukan pengecekan tentang Pemilik Kabel yang ada di jalan Imam Bonjol tersebut pihaknya kemudian mengetahui dan meminta […]

Pemkot Palu Gelar Raker, libatkan seluruh OPD

PALU – Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE, didampingi Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P, memimpin langsung Rapat Kerja (Raker) Pemerintah Kota Palu Tahun 2025 di Auditorium Kantor Wali Kota Palu pada Selasa (4/3). Rapat kerja ini menjadi momentum strategis karena merupakan pertemuan pertama seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di […]

Imelda Liliana : Berpolitik yang Santun, itu ajaran Ayah saya

PALU – Wakil Wali Kota Palu Imelda Liliana yang merupakan Putri dari H Muhidin Moh Said Anggota DPR RI Dapil Sulteng dari Partai Golkar itu nampak sangat terharu dan tak mampu membendung rasa sedih bercampur bahagia disaat dirinya di beri kesempatan untuk menyampaikan sambutan atau sepatah kata disaat acara Penyambutan Kepala Daerah yang di laksanakan […]

Hadi – Imelda Komitmen Tingkatkan Pembangunan di Kota Palu 5 Tahun kedepan

PALU -Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE, bersama Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P., menjalani serangkaian prosesi adat di Kantor Wali Kota Palu pada Senin (03/03). Prosesi ini menjadi bagian dari penyambutan mereka dalam mengawali periode kedua kepemimpinan di Kota Palu. Setibanya dari Bandara Wali Kota Palu Hadianto dan Wakil Wali […]

Presiden RI Prabowo Lantik Hadianto Rasyid – Imelda Liliana Muhidin

Jakarta -Pasangan Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, SE dan Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.AP resmi dilantik sebagai Kepala Daerah hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Prosesi pelantikan yang berlangsung khidmat ini digelar pada Kamis (20/02/2025) di Istana Negara, Jakarta, dan dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Pelantikan tersebut […]

Baca Berita Lainnya