Wawali bersama Kadis DPKP Kota Palu Sidak Distributor Telur Ayam
PALU -Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah distributor telur dan ayam di Kota Palu guna memantau langsung perkembangan harga dan ketersediaan stok di pasaran yang belakangan mengalami kenaikan.pada Kamis (30/10) Adapun distributor yang dikunjungi yakni Raja Telur di Jalan Martadinata, PT. Laris Manis Utama di Pergudangan […]


