Ketua RT dan RW di Ujuna Ikuti giat Pembukaan Kick Off “GENTING” Palu Barat

PALU – sejumlah Ketua RT dan RW di kelurahan Ujuna mengikuti kegiatan pembukaan Kick Off Gerakan Orang Tua Asuh cegah Stunting ( Genting) bertempat di AULA Kelurahan Siranindi, (7/8) Kegiatan tersebut di hadiri oleh Wakil Wali Kota Palu, Kadis Pengendalian Pendudukan dan KB Kota Palu,Camat Palu Barat,Danramil 01 Palu Barat,Wakapolsek Palu Barat, Kabag Prokopim Pemkot […]