Kadis Perdagind Palu Luncurkan satu unit Armada Perkuat Program “Gade Nolumako”
PALU – Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagind) Kota Palu secara resmi meluncurkan 1 unit Armada dalam Rangka memperkuat Program “Gade Nolumako” (pasar keliling) pada Selasa,(27/5) di halaman Kantor Disperdagind Kota Palu Kegiatan Peluncuran 1 unit Kenderaan yang dirancang untuk menjangkau wilayah pelosok dan menyediakan sembako murah bersubsidi tersebut dipimpin oleh Kadis Perdagind Zulkifli “Kita berharap […]







