Nasional

Menteri Kehakiman RI Terpukau dengan keelokan Taman Vatulemo Palu

PALU – Menteri Kehakiman Republik Indonesia Dr Supratman Andi Atgas,SH.,MH mengaku bangga menjadi warga kota Palu saat dirinya mengunjungi salah satu area publik yang saat ini suasananya sangat ramai dikunjungi warga kota Palu dan sekitarnya “Saya lagi berada Lapangan Vatulemo Kota Palu, Saya Bangga menjadi Warga Kota Palu”Kata Menteri Kehakiman RI Supratman Andi Atgas melalui […]

PWNU Sulteng Desak Polri Periksa Muhammad Fuad Riyadi

PALU -Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Provinsi Sulawesi Tengah mendesak Kepolisian Republik Indonesia (Polri), agar segera melakukan penegakan hukum dengan memeriksa Muhammad Fuad Riyadi, yang telah melakukan penghinaan dan ujaran kebencian terhadap sosok pendiri Alkhairaat Habib Idrus Bin Salim Aljufri. Desakan penegakan hukum oleh Polri terhadap Muhammad Fuad Riyadi, merupakan salah poin pernyataan sikap PWNU […]

Ratusan warga padati kegiatan buka Puasa bersama H Muhidin Moh Said

PALU – Salah Seorang Tokoh Politik Senior Sulteng yang saat ini menjabat selaku Anggota DPR -RI dari Partai Golkar Dapil Provinsi Sulawesi Tengah H Muhidin Moh Said menggelar Acara Buka Puasa bersama Ratusan Warga bertempar di Srity Convention Hall Palu Dureng, pada minggu (23/3/2025) Buka Puasa Bersama yang di gelar H Muhidin Moh Said tersebut […]

PWI Sulteng kembali bagi Sembako di bulan Ramadhan 2025

BANAWA-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulteng kembali menggelar bakti sosial. Seperti tahun-tahun sebelumnya, setiap Ramadan PWI membagikan bingkisan pada masyarakat yang membutuhkan. Sabtu (22/3/2025), rombongan PWI Sulteng yang terdiri dari personil PWI Peduli dan Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI), melakukan aksi kemanusiaan tersebut di Desa Salumbomba Kecamatan Banawa, Kabupaten Donggala. Rombongan dipimpin Ketua PWI Peduli, Syahrul, […]

Diskusi bertajuk Radikalisme dan Terorisme libatkan Mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi di Palu

PALU – Puluhan Mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi di Kota Palu mengikuti kegiatan Diskusi terbatas, dengan tema “Radikalisme dan Terorisme di Kampus… Adakah ?” yang dirangkaikan dengan Buka puasa bersama disalah satu Cafe di kota Palu pada Selasa (18/3) Kegiatan yang diinisiasi oleh Salman Hadiyanto, SH., MH., M.Ed, selaku Mantan Korwil Fasda Program Sulteng BNPT […]

Palu Raih Peringkat 1 se Sulteng, Penilaian SPM oleh Kemendikbudristek

PALU – Berdasarkan data dari Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi ( Kemendikbudristek) Republik Indonesia merilis Kota Palu berhasil meraih Peringkat Pertama se Sulawesi Tengah tentang penilaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) disektor Pendidikan. Kota Palu berada di posisi puncak dengan capaian nilai 75,31, disusul Morowali dengan nilai 73,3 dimana kedua daerah ini masuk dalam kategori […]

Rombongan PLN UP3 Palu Lakukan Kunjungan Silaturahim ke ruang kerja Wali Kota

PALU – Wali Kota Palu H Hadianto Rasyid,SE menerima Kunjungan Silaturahim Manejer UP3 PLN area Palu bersama Rombongan diruang kerjanya pada Rabu (12/3) Wali kota Palu H Hadianto Rasyid,SE mengatakan bahwa saat ini pihaknya sedang melakukan evaluasi terhadap tiang tiang jaringan yang cukup banyak yang berada pada beberapa lokasi di sejumlah ruas jalan di kota […]

Wawali Palu Terima Kunjungan Panitia Kegiatan Nasional Doa Puasa Ester 2025.

PALU – Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, SE., M.A.P, menerima kunjungan panitia Doa Puasa Ester Nasional tahun 2025 pada Selasa (11/03/2025) di ruang kerjanya. Dalam pertemuan tersebut, perwakilan panitia, Nyoman Sriadi Jaya, menyampaikan laporan terkait rencana pelaksanaan Doa Puasa Ester Nasional 2025 yang akan berlangsung pada 8–11 April 2025 di Hotel Best Western […]

Temuan YLK Sulteng harga Produk “Minyak Kita” dijual diatas HET

PALU – Yayasan Lembaga Konsumen Provinsi Sulawesi Tengah melakukan Pengujian terkait isi dari produk kemasan Minyak Goreng merk “Minyakkita’ ukuran 1 dan 2 Liter, di Palu,Senin (10/3) Ketua YLK Sulteng Salman Hadiyanto kepada media ini menerangkan bahwa dalam hal ini pihaknya melakukan pemeriksaan/takar ulang terkait ukuran isi dari produk minyak goreng yang ada beredar di […]

22 Bulan Bertugas di Sulteng, Kabulog Heriswan Pamit

PALU – Kepala Bulog Sulteng Heriswan menggelar kegiatan buka Puasa bersama di Kantor Bulog setempat pada minggu (2/3) kegiatan buka puasa bersama di hari kedua bulan Ramadhan tersebut dirangkaikan dengan Silaturahim antara Kepala bulog Heriswan dengan seluruh Stakeholder terkait dan karyawan /karyawati Perum Bulog Sulteng dikarenakan dirinya akan pindah tugas menjadi Kepala Wilawah Bulog di […]

Baca Berita Lainnya