Daerah

Edarkan Sabu, IRT Diciduk Polisi

Tolitoli Sulteng – Peredaran narkoba jenis sabu di Kabupaten Tolitoli sudah mulai mengkhawatirkan karena sudah merambah sampai ke desa-desa. Ironisnya, pengedarnya bukan hanya melulu kaum pria tapi juga sudah dilakoni kaum wanita bahkan Ibu Rumah Tangga (IRT).Buktikan, pada Selasa (13/1/26) sekitar pukul 00.30 wita, tim opsnal Satresnarkoba Polres Tolitoli berhasil meringkus H (30) seorang IRT […]

Kapolda Sulteng Kunjungi Korban Banjir, Kapolres Donggala paparkan Dampak Kerusakan

Donggala Sulteng – Ketika Kapolda Sulteng Irjen Pol. Endi Sutendi, bersama rombongan berkunjung ke lokasi bencana banjir di kecamatan Labuan dan kecamatan Tanantovea kabupaten Donggala pada Senin (12/1/26) pasca terjadinya musibah, Kapolres Donggala AKBP Angga Dewanto Basari, yang turut mendampingi Kapolda, memberi laporan tentang kerusakan akibat banjir yang kondisinya cukup menyedihkan. Menurut Kapolres, di desa […]

Terlibat Kasus Pencurian, Oknum Mahasiswa Diborgol Polisi

Parimo Sulteng -. MR (23) warga Kota Palu berstatus Mahasiswa, ditangkap dan diborgol aparat Polsek Parigi Polres Parigi Moutong (Parimo) pada Kamis (8/1/26) karena terlibat dalam kasus pencurian satu unit hand phone di Kios “Fitri” jalan Trans Sulawesi Desa Boyantongo Kecamatan Parigi Selatan Kabupaten Parimo. Menurut Kasihumas Polres Parimo Iptu Arbit, aksi pencurian yang dilakukan […]

Wali Kota Palu Tingkatkan Pelayanan Fasilitas Operasional Bus TransPalu Tahun ini

PALU – Wali Kota Palu Hadianto Rasyid,SE terus melakukan Pembenahan di berbagai sector salah satu yang saat ini telah terjadi perubahan yakni layanan Transportasi Umum dalam hal ini pengoperasian Bus TransPalu Kepala Dinas Perhubungan Kota Palu Trisno Junianto kepada media ini menerangkan bahwa terhitung mulai besok tepatnya pada hari selasa (14/1) Bus TransPalu akan mulai […]

Kapolres Sigi : Panen Jagung Serentak Bukti Senergitas Polri dan Masyarakat

Sigi Sulteng – “Pelaksanaan panen jagung serentak yang digelar di seluruh nusantara merupakan bukti nyata sinergitas antara Polri, pemerintah daerah dan masyarakat/ petani dalam menjaga stabilitas dan ketahanan pangan”. Kapolres Sigi AKBP Kari Amsah Ritonga mengemukakan hal tersebut saat memimpin pelaksanaan Panen Jagung Serentak Kuartal IV tahun 2025 di Desa Rarampadende Kecamatan Dolo Barat Kabupaten […]

Terkini

Resmikan Warkop TPID, Pj Bupati : Permudah Warga dapatkan Akses Bahan Pangan 

DONGGALA – Dalam upaya memperkuat strategi pengendalian inflasi, Penjabat (Pj) Bupati Donggala, Moh Rifani meresmikan Warung Komoditas Pangan (Warkop) TPID Kabupaten Donggala bertempat di Pasar Kelurahan Ganti, Kecamatan Banawa, pada Jumat (11/10). Peresmian ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Kepala Kejaksaan Negeri Donggala, Fahri Firdaus; Pabung Donggala, Mayor Inf. Hanafi Trifianto; Deputi Bank Indonesia […]

Pj Bupati Donggala harap Pengelolaan Dana Desa sesuai Aturan

PALU– Penjabat (Pj) Bupati Donggala, Moh Rifani, memberikan apresiasi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) serta seluruh jajarannya atas penyelenggaraan bimbingan teknis yang bertujuan untuk memperkuat kelembagaan desa dalam Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES) versi 2.0.6 online. Dalam sambutannya, Moh Rifani Pakamundi mengatakan pentingnya kegiatan ini untuk menyatukan pemahaman tentang pembangunan desa, yang merupakan langkah krusial […]

Pemda Donggala Gelar Capacity Building TPID 2024

DONGGALA – Pemerintah Daerah Kabupaten Donggala, melalui Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam (SDA) Sekretariat Daerah, menggelar kegiatan capacity building untuk Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Donggala Tahun 2024. Acara ini berlangsung di Aula Kasiromu, Kantor Bupati Donggala, pada Jum’at (11/10). Sekretaris Daerah Kabupaten, Dr. H. Rustam Efendi, mengatakan bahwa capacity building merupakan salah […]

Majukan Sektor Pendidikan, Pemkab Donggala Terima Penghargaan Kemendikbudristek

Jakarta – Pj Bupati Donggala, Moh Rifani Pakamundi menerima penghargaan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI di Jakarta, belum lama ini Penghargaan tersebut berhasil diraih karena Kabupaten Donggala dinilai berhasil meraih penghargaan itu oleh dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi dalam kategori Pemerintah Daerah Tertinggal Cerdas Berkarakter. Penghargaan ini diberikan sebagai […]

Gagasan Pj Bupati, Imam dan Pendeta di Donggala diberi Jaminan Kesehatan

PALU – Pj Bupati Donggala, Moh Rifani Pakamundi terus mendorong peningkatan kesejahteraan warganya,kali ini dirinya telah menelorkan sebuah kebijakan dalam bentuk Perhatian terhadap para pemuka agama yang ada di Kabupaten Donggala. Program yang telah diterapkan tersebut bertujuan guna memberikan perlindungan sosial kepada para Imam Masjid dan para Pendeta yang ada di Kabupaten Donggala. Pj Bupati […]

Pj Bupati Donggala Buka Bimtek Siskeudes untuk Penguatan Desa

PALU– Pj Bupati Donggala, Moh Rifani Pakamundi Resmi membuka kegiatan Bimbingan Teknis Penguatan Kelembagaan Desa melalui Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Versi 2.0.6-Online Kabupaten Donggala Tahun 2024.bertempat di Salah Satu Hotel di Kota Palu, pada Kamis (11/10) malam. Dalam sambutannya, Pj Bupati Donggala Moh Rifani mengapresiasi pelaksanaan kegiatan yang dihadiri 100 operator dari 50 desa pada […]

Pemkab Donggala Gelar Bimtek Implementasi Penyelenggaraan SAKIP

Donggala – Pemerintah Kabupaten Donggala menggelar Bimbingan Teknis (BIMTEK) Implementasi Penyelenggaraan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) untuk penguatan Akuntabilitas Kinerja dan Reformasi Birokrasi bertempat di Sriti Convention Hall, pada Kamis (10/10) Pj Bupati Donggala Moh Rifani Pakamundi dalam sambutannya saat membuka kegiatan mengatakan bahwa Bimtek itu merupakan Langkah Strategis dalam Mewujudkan Tata Kelola Pemerintahan […]

Diskominfo Donggala Beri Edukasi Masyarakat Tekan Angka Stunting

DONGGALA – Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Donggala terus berupaya mendukung percepatan penurunan angka stunting di wilayahnya. Melalui berbagai kegiatan edukasi yang dirancang untuk menyebarkan informasi penting, Dinas Kominfo mengajak masyarakat untuk memahami isu stunting dan menjaga gizi ibu serta anak. Sebagaimana dikutip dari Netiz.id bahwa Kegiatan ini mencakup penggunaan media digital, pembagian stiker, […]

PJ Bupati Donggala Serahkan Bonus kepada Atlit Peraih Medali di Pon XXI Aceh

PALU – Penjabat (Pj)  Bupati Donggala Moh Rifani Pakamundi menyerahkan Bonus kepada 2 Atlit asal Donggala yang berhasil meraih medali di PON ke XXI di Aceh dan Sumut  bertempat di salah satu Cafe dikota Palu (9/10). pj Bupati Donggala Moh Rifani Pakamundi dalam sambutannya mengatakan bahwa atas nama Pemerintah dan seluruh warga masyarakat Donggala merasa […]

Prabowo Tegaskan Keterlibatan Menteri Jokowi dalam Kabinetnya

Jakarta – Presiden terpilih Prabowo Subianto secara tegas menyatakan bahwa sejumlah menteri yang menjabat di era Presiden Joko Widodo akan kembali bergabung dalam kabinet pemerintahannya. Hal ini disampaikan Prabowo dalam acara BNI Investor Daily Summit 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (9/10/2024), di mana ia mengungkapkan bahwa masa transisi menuju pemerintahannya berjalan mulus dengan […]

Baca Berita Lainnya