Kadis Pertanian dan KP Palu hadiri Kegiatan digagas GAPKI Sulawesi

PALU – Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Palu, Asharrini Mastura, menghadiri kegiatan Celebes Forum I Tahun 2025 yang digelar di Best Western Coco Palu, pada Rabu (22/10). Forum tersebut mengangkat tema “Menghadapi Tantangan Keberlanjutan Perkebunan Kelapa Sawit Indonesia di Era Digitalisasi”, dan diselenggarakan oleh Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) Cabang Sulawesi. Kegiatan […]

Turut Berduka Cita

SEGENAP KARYAWAN DAN KARYAWATI,PERAWAT, BIDAN,DOKTER SERTA SELURUH KELUARGA BESAR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) ANUTAPURA PALU MENGUCAPKAN TURUT BERDUKA CITA DAN BELA SUNGKAWA YANG MENDALAM ATAS MENINGGALNYA dr.FRANS DATUK ISMAIL,Sp.KFR. SEMOGA MENDAPAT TEMPAT TERBAIK DISISI TUHAN YANG MAHA ESA,AMIN. (dr.MARIA ROSA DA LIMA RUPA M.BIOMED. – DIREKTUR.)

Salah Satu Dokter Terbaik RSU Anutapura Palu Berpulang

PALU – Wali Kota Palu, H. Hadianto Rasyid, S.E., memimpin langsung jalannya upacara persemayaman almarhum dr. Fransi Fadli Datuk Ismail, Sp.K.F.R, di halaman RSUD Anutapura Palu.Rabu (22/10) Almarhum yang dikenal sebagai salah satu dokter spesialis kedokteran fisik dan rehabilitasi terbaik di RSUD Anutapura Palu ini, meninggal dunia pada Selasa, 21 Oktober 2025 pukul 23.45 WITA […]

Dinas Pertanian dan KP Palu Gelar Gerakan Pangan dan Lomba Pesona Pangan Lokal

PALU – Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kota Palu menggelar kegiatan Gerakan Pangan murah dan Pesona Pangan Lokal tahun 2025 bertempat di Halaman kantor Pajak jalan Diponegoro kelurahan Lere Palu,pada Selasa (21/10). Kepala Dinas Pertanian dan KP Kota Palu Asharrini Mastura mengatakan bahwa Kegiatan Gerakan Pangan murah dan Pesona Pangan Lokal tahun 2026 ini […]

Kesbangpol Palu Gelar Kegiatan Peningkatan Kapasitas Kewaspadaan dini tahap 1

PALU – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik menggelar kegiatan Peningkatan kapasitas deteksi dini Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Kota Palu tahun 2025, bertempat di Aula Pertemuan kantor Kesbangpol Palu belum lama ini Kegiatan yang di buka oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Palu, Ansyar Sunadi S.Sos, MSi, tersebut mengangkat tema Penguatan Kapasitas FKDM […]

Muscab PDGI Palu 2025, drg Akmal Eddy Madda Menang Telak

PALU – Musyawarah Cabang Persatuan Dokter Gigi Indonesia ( PDGI) yang berlangsung di salah Satu hotel di kota Palu pada Ahad (12/10) telah berhasil menorehkan Pemimpin baru pada Organisasi Profesi Dokter Gigi (PDGI) Kota Palu Periode 2025-2030. drg Akmal Eddy Madda akhirnya mendapat dukungan yang sangat besar dari peserta Muscab PDGI Kota Palu tahun 2025 […]

Seluruh Armada DLH Palu Wajib Angkut Sampah Warga yang bayar Retribusi

PALU – Dinas Lingkungan Hidup Kota Palu Kota Palu mengimbau kepada semua Armada Sampah Resmi DLH untuk wajib mengangkut Sampah Warga yang taat dalam membayar resltribusi sampah Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Palu Mohammad Arif Lamakarate menegaskan bahwa pihaknya akan selalu merespon adanya permasalahan hingga keluhan warga soal penanganan sampah yang ada di wilayah kota […]

Kesbangpol Palu gelar Pendidikan Politik Tahap Pertama Tahun 2025

PALU – Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik (Kesbangpol) Kota Palu melalui Bidang Politik dan Kewaspadaan Nasional menggelar Kegiatan Politik di Ruang pertemuan kantor setempat pada, Rabu (01/09) Kegiatan Pendidikan Politik yang di buka oleh Kabid Politik dan Kewaspadaan Nasional Badan Kesbangpol Kota Palu mewakili Kepala Badan tersebut dihadiri oleh para mahasiswa dan mahasiswi yang ada […]

Stand Damkar Palu raih posisi pertama di ajang Pasar Tani 2025.

PALU – Wakil Wali Kota Palu Imelda Liliana Muhidin, SE, MAP memberikan apresiasi kepada OPD yang dinilai memiliki stand terbaik dan pelayanan terbaik pada acara moment Gebyar Pasar Tani tahun 2025 di lapangan Vatulemo dalam rangkaian HUT Kota Palu ke 47. Penyerahan apresiasi tersebut dilaksanakan di ruang kerja Wakil Walikota Palu pada Selasa (30/09) Adapun […]

Bunda PAUD bersama Dikbud Palu Gelar Gebyar PAUD 2025

PALU -Ketua TP-PKK sekaligus Bunda PAUD Kota Palu, Hj. Diah Puspita, S.A.P., M.A.P secara resmi memulai rangkaian Gebyar PAUD 2025 yang digelar di halaman Kantor Wali Kota Palu, Selasa (30/09). Kegiatan tersebut diawali dengan berbagai aktivitas olahraga, di antaranya senam bersama “7 Kebiasaan Anak Sehat Indonesia Hebat”, senam Tabola-Bale, serta jalan sehat bersama yang diikuti […]

Baca Berita Lainnya